24 Dec 2013

Mengatasi Masalah Error 403 - Forbidden Google

 

saya  baca artikel dari om, google, dan berkeliling coba membaca mengenai Masalah Error 403 - Forbidden Google. begini caranya
mohon maaf karna saya tak pandai membuat kata-kata dan saya tidak bermaksud menggurui
hanya sekedar share sesuatu untuk yang belum tahu.

 

cara-cara yang harus kamu lakukan adalah
berikut caranya ;
hal Pertama yang harus kamu lakukan adalah sedikit setting di komputer kamu:
dengan cara;

klik
Start> control panel>
Masuk network connections > Local area connection (klik kanan >propertis)

pilih Internet Protocol (TCP/IP) > properties

pilih "Obtain ip Address automatically"

dan pada "Use the following DNS server addresses" isikan :
Preferred DNS server : 202.152.254.245
Alternate DNS server : 202.152.254.246

dengan mengisi DNS diatas saya sudah tidak muncul "Error 403 - Forbidden" lagi.
atau kurang jelas dan ingin lebih detail lagi

berikut ini saya memakai dns google dengan DNS
8.8.8.8
8.8.4.4
Petunjuk Penggunaan Menggunakan Gambar
1.Buka Control Panel pada komputer

screenshot_2013_12_22_23_02_56

2,  buka jaringan dan internet

screenshot_2013_12_22_23_10_35

3, buka pusat jaringan dan berbagi

screenshot_2013_12_22_23_15_55

4, ubah setelan adapter

screenshot_2013_12_22_23_21_07

5, klik kanan lalu pilih properti

screenshot_2013_12_22_23_36_50

6, pilih internet protocol lalu properti

screenshot_2013_12_22_23_37_58

7, dan yang terahir edit dns sesuka hatimu,
lalu tekan save/ok

screenshot_2013_12_22_23_45_06

terima kasih semoga membantu,

0 comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar yang sesuai dengan topik, Mohon Maaf komentar dengan nama komentator dan isi komentar yang berbau P*RN*GRAFI, OB*T, H*CK, J*DI dan komentar yang mengandung link aktif, Tidak akan ditampilkan!